
Penulis : Zahrotu Zita | Photografer : Zahwa Nur Azizah | Editor : Isnan Chodri Benda, wartam2net – Seluruh santri Pondok Pesantren Al Hikmah 2 Benda peringati hari santri dengan dilakukannya upacara di lapangan Tsania. Upacara yang berlangsung dengan penuh khidmat dan antusiasme dari para santri berlangsung lancar. Dilaksanakannya upacara hari santri tentunya tidak jauh dari sejarah […]
pondok